Implementasi tanda tangan elektronik saat ini semakin menunjukan peningkatan yang cukup tinggi, penyelenggara transaksi elektronik atau yang mempunyai aplikasi elektronik sesuai peraturan yang berlaku memang harus mengimplementasikan Sertifikat Digital untuk menjaga keamanan dalam bertransaksi. Begitupun dengan Badan Akreditasi Nasional Perguran Tinggi (BANPT) menyadari pentingnya tanda tangan elektronik untuk di implementasikan di aplikasi yang dimiliki saat ini. Continue reading
iOTENTIK
There are 2 posts tagged iOTENTIK (this is page 1 of 1).
Implementasi Sertifikat Digital di Aplikasi Perijinan DPMPTSP Pemerintah Kabupaten Kuningan
Kuningan – Demi memberikan pelayanan prima kepada masyarakat, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Kuningan merealisasikan terobosan baru.
Pada tanggal 9 Maret 2018, Realisasi itu dibuktikan setelah serah terima Sertifikat Elektronik dari Kepala Balai Jaringan Informasi dan Komunikasi (BJIK), Badan Pengkajian dan Penerapan Tekhnologi (BPPT), Kelik Budiana, M. Kom., kepada Kepala DPMPTSP Kuningan, Lili Suherli, di Aula Kantor DPMPTSP Kuningan Continue reading